Senin, 24 Agustus 2015 06:32
Bentrok penggusuran Kampung Pulo. ©2015 Merdeka.com
Merdeka.com - Pemprov DKI
Jakarta
menggusur pemukiman di wilayah Kampung Pulo, Jakarta Timur pada Kamis
pekan lalu. Warga yang tak terima dengan penggusuran itu mencoba melawan
petugas.
Bentrokan antara petugas keamanan dan warga Kampung
Pulo tidak terhindarkan di ruas Jalan Jatinegara Barat. Satu Ekskavator
yang akan digunakan untuk merobohkan bangunan bahkan hangus dibakar
massa. Polisi juga mengamankan 27 orang yang diduga bertindak sebagai
provokator.
Gubernur DKI Basuki T Purnama (Ahok) sudah
menyediakan rumah susun sewa (Rusunawa) Jatinegara Barat, tetapi hanya
sebagian warga yang mau direlokasi. Rusunawa dengan cat warna putih
tersebut seperti apartemen, dilengkapi dengan lift, air, listrik, CCTV,
posko kesehatan, toilet umum, alat pemadam api, sensor asap, speaker,
dan sebagainya. Di Rusunawa tersebut warga Kampung Pulo tidak perlu
khawatir dihantam banjir.
Meski begitu tetap ada saja yang
dikeluhkan warga Kampung Pulo, sehingga tak mau pindah dari rumahnya ke
tempat yang sudah disediakan Pemprov DKI. Lantas apa saja alasan mereka
enggan tinggal di Rusunawa? Berikut alasan mereka yang telah dihimpun
merdeka.com, Senin (24/8):
[rnd]
Related Posts :
Unik, Perpustakaan di Bandung Dibuat dari 2.000 Ember Bekas Es Krim
Bandung makin ciamik, cantik dan unik!Bisa dibayangkan ember bekas kemasan es krim menjadi perpustakaan? Hal itu benar terwujud di Ja… Read More...
Antara As-Sisi, Jokowi, dan Martabat Indonesia
Sabtu, 05 September 2015
Presiden RI Joko Widodo menerima Presiden Mesir Abdul Fattah Assisi dalam kunjungan kenegaraan, Jumat (4/9… Read More...
Buwas, PAN, dan Konsolidasi Kekuasaan (Lingkaran) Jokowi
Sabtu, 05 September 2015
[KONSOLIDASI]
Sesudah Budi Waseso resmi digeser dari jabatannya di Bareskrim, yang kontroversinya terjadi… Read More...
PKS: Harusnya Pemerintah Indonesia Tolak Kunjungan As-Sisi
Sabtu, 05 September 2015
Ketua Fraksi PKS DPR, Jazuli Juwaini menilai Pemerintah Indonesia seharusnya menolak kunjungan Presiden Mesir … Read More...
Kemurahan Hati Negara Turki pada Pengungsi
Sabtu, 05 September 2015
Pada saat banyak negara berusaha untuk mendirikan dinding baru dan mematikan perbatasan untuk mereka yang mencar… Read More...